PT. UNION SAMPOERNA TRIPUTRA PERSADA
Lowongan | 01 Januari 1970 07:00 wib
Profil Perusahaan:
PT. Union Sampoerna Triputra Persada (USTP) Merupakan perusahaan yang bergerak di bidang agribisnis khususnya perkebunan kelapa sawit. Memulai perjalanannya sejak 2007, kegiatan utama USTP antara lain mencakup budidaya danpengolahan kelapa sawit menjadi minyak kelapa sawit mentah maupun produk turunan kelapa sawit lainya. saat ini USTP beroprasi di kalimantan tengah dan kalimantan barat,dengan total lulusan kurang lebih 70ribu Ha. USTP berkomitmen untuk senantiasa berupaya menerapkan prinsip-prinsip praktik pengelolaan perkebunan yang berkelanjutan sesuai dengan standar ISPO. Didukung oleh SDM yang kopeten, proses bisnis ysng efektif dan efisien,USTP optimis untuk memberikan nilai tambah bagi seluruh pemangku kepentingan serta mendorong terciptanya kelestarian lingkungan dan pemberdayaan masyarakat.
Judul posisi Lowongan Kerja : Manajement Trainee
Deskripsi singkat posisi kerja :
-